Cara mengubah dan mengaktifkan login sa pada SQL Server

Posted: 28 March 2014 in Komputer
Tags:

Pada saat proses instalasi SQL Server, ada bagian settingan untuk login ke DB Engine SQL Server. Biasanya kita menggunakan login Windows Authentication untuk login sql server. Nah pada saat tertentu, kadang kita mau menggunakan login sa untuk SQL Server Authentication.

Untuk mengubah serta mengaktifkannya, disini saya menggunakan cara tsql, yaitu:

ALTER LOGIN sa WITH PASSWORD = 'password_sa'
GO
ALTER LOGIN sa ENABLE
GO

Pada bagian Password = ‘password_sa’ ini diisi dengan password sa yang akan digunakan. Setelah menjalankan script tersebut. Kemudian restart service SQL SERVER (MSSQLSERVER). Jika sudah direstart servicenya, coba buka kembali SQL Server Management Studio dengan menggunakan login sa.

Sekian dulu tutorial singkat dari saya, semoga bermanfaat.

Comments
  1. joesph95t423 says:

    Spot on with this write-up, I actually believe this website needs much more attention. I’ll probably be returning to read more, thanks for the information!

Leave a comment